Tampilkan postingan dengan label firman Tuhan. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label firman Tuhan. Tampilkan semua postingan

Selamat Tahun Baru 2012

Tahun 2012 baru saja lahir! Jemaat Kristus melangkah ke tahun yang baru. Kita percaya Tuhan telah menyediakan berkat-berkat baru. Dan kedatangan Tuhan Yesus kedua kalinya makin dekat.

Tetapi tantangan-tantangan baru masih akan ada. Umur kita semua bertambah satu tahun. Dan rasul Petrus mengingatkan jemaat untuk menjadi semakin dewasa. Tidak hanya secara fisik dan usia, namun yang lebih penting bertumbuh secara rohani.

Jemaat Dan Alkitab

APAKAH ALKITAB YANG ADA SEKARANG SESUAI DENGAN NASKAH ASLI? 
ALKITAB

Apakah isi Alkitab dapat dipertanggung-jawabkan? Apakah isi Alkitab bisa dipercaya? Apakah isinya betul? Apakah isinya tidak diubah & dipalsukan?

Mana naskah asli Alkitab? Naskah asli Alkitab tidak ada! Bukan tidak pernah ada, tetapi sudah tidak ada lagi. Tetapi walaupun demikian saudara jangan terburu-buru mengambil keputusan untuk tidak mempercayai isi Alkitab yang sekarang ada di tangan saudara.

Di samping itu saya ingin menambahkan bahwa naskah asli dari kitab-kitab suci agama lain juga tidak ada.

Apakah Alkitab Itu Firman Allah ?

Alkitab = Firman Tuhan
Bagaimana kita tahu bahwa Alkitab diilhamkan oleh Roh Allah?

Para penulis Alkitab tanpa kecuali, selalu menyatakan bahwa perkataan dalam tulisan-tulisan mereka, diajarkan oleh Allah. Mereka menegaskan bahwa mereka berbicara dengan wewenang langsung dari Allah.